Solusi Bisnis

Temukan Solusi Tepat untuk Bisnis Anda
Telkom memiliki beragam pilihan solusi yang dapat memudahkan Anda dalam menjalankan operasional bisnis hingga meningkatkan upaya pemasaran,  melalui Layanan Internet, Layanan Data dan Layanan Solusi dari kami

Kunjungi Website Saya tertarik

Layanan Data

Merupakan kelompok produk dan layanan komunikasi data point to point, point to multipoint, maupun multipoint to multipoint yang mencakup teknologi transport based (WDM atau satellite transponder), ethernet based (Metro Ethernet), dan VPN based (VPN IP)

Deskripsi :

Metro Ethernet adalah layanan data berkapasitas tinggi berbasis IP / Ethernet dengan bandwith up to 10 Gbps

Benefit :

  1. Standarized Service : layanan terstandarisasi untuk koneksi point to poit dan point to multipoint. 
  2. Scalability : memberikan layanan mulai dari medium bandiwith hingga 1 Gbps dalam satu sirkit.
  3. Reliability : kemampuan network untuk mendeteksi dan me-recovery gangguan tanpa mempengaruhi pelanggan. 
  4. Service Management : kemampuan untuk memonitor, mendiagnosa dan memanage network. 
  5. Quality of Service : memberikan pilihan quality of service

Fitur / Layanan :

Selain Fitur Add-On, saat ini telah tersedia fitur dual homing (access diversity) dengan jaminan SLG yang lebih tinggi (high reliability services).

Deskripsi :

Layanan VPN IP merupakan layanan komunikasi data any to any connection berbasis IP Multi Protocol Label Switching (MPLS). VPN IP memungkinkan perusahaan membuat jaringan private IP dengan koneksi any to any dalam cakupan nasional untuk menghubungkan cabang-cabangnya di berbagai kota

Benefit :

  1. Reliability yaitukemampuan network untuk mendeteksi dan me-recovery gangguan tanpa mempengaruhi pelanggan
  2. Terdapat teknologi SSL, pengguna dapat menggunakan berbagai terminal akses tanpa harus meragukan aspek keamanannya

Fitur / Layanan :

  1. Fitur Dual Homing : Fitur Dual Homing VPN IP merupakan service enhancement dari layanan VPN IP, yang menyediakan kapabilitas dual homing (access diversity) dengan jaminan SLG yang lebih tinggi (high reliability services).
  2. Fitur VPN Instant : VPN Instan adalah layanan yang memberikan solusi bagi pelanggan korporasi untuk dapat melakukan akses ke sumber daya sistem informasinya yang bersifat private network/intranet (VPN) melalui media internet secara aman dan mudah. Untuk akses melalui internet, pengguna dapat menggunakan berbagai cara seperti dial-up, Hotspot-WIFl, broadband access maupun melalui mobile internet (GSM)

Deskripsi :

SIP Trunking adalah layanan voice trunking berbasis IP dengan memanfaatkan protokol SIP (Session Initiation Protocol)

Benefit :

  1. High availability
  2. Tarif relatif lebih murah dibanding layanan yang digantikan.
  3. Menjangkau seluruh kota di Indonesia.
  4. Kapasitas yang flexible mulai kapasitas kecil sampai besar.
  5. Security sangat terjamin
  6. Apabila Customer pindah alamat dapat tetap menggunakan nomer existing selama berada dalam kode area yang sama.

Fitur / Layanan :

  1. Pengalokasian IP address sebanyak 1 buah
  2. Address tambahan 
  3. Apabila pelanggan membutuhkan konfigurasi dengan sistem back up, dapat dilayani dengan menggunakan SBR (Special Business request)
  4. Menggunakan koneksi point to point

Deskripsi :

Data Center adalah fasilitas layanan pusat data yang dimiliki oleh TELKOM SIGMA untuk menempatkan system computer dan komponen-komponen terkait lainnya.

Benefit :

  1. Kualias Premium
  2. Fleksibel dalam mengelola IP sendiri
  3. Efesiensi Biaya
  4. Jangkauan Coverage luas

Fitur / Layanan :

  1. Koneksi internet sharing
  2. Domestik peering dan international peering
  3. Support bandwith kapasitas besar dan dedicated
  4. Ruang untuk perangkan ISP dan content provider
  5. Diskon khusus untuk layanan connectivity Telkom di lokasi data center
  6. menjangkau seluruh wilayah indonesia

Deskripsi :  Telepon yang di hubungkan melalui jaringan kabel dengan perangkat operator

Benefit :

  1. Identitas paling terpercaya
  2. Kualitas suara lebih jernih

Punya pertanyaan atau ingin berdiskusi lebih jauh tentang solusi dan layanan dari Telkom Digital Solution?